Perwakilan BPKP Provinsi Sulawesi Tenggara

Berita Seputar Perwakilan BPKP Provinsi Sulawesi Tenggara

BPKP Sultra menghadiri launching Inovasi Daerah Kota Kendari
12 September 2023 11:17:08 / sultra / dibaca: 1571 kali / Kat: Kegiatan Sosial, Seremonial

Kepala Perwakilan BPKP Provinsi Sulawesi Tenggara, Panut, Ak. M.Si, menghadiri launching Inovasi Daerah Kota Kendari tanggal 11 September 2023 bertempat di Aula Samaturu Gedung Balai Kota Kendari. Sekretaris Kota Kendari, Ridwansyah Taridala, saat pembukaan acara menyampaikan bahwa situasi Pandemi Covid-19 telah membangkitkan inovasi ASN Kota Kendari dalam penyelenggaraan pemerintahan. 

Baca selengkapnya..
Pelantikan dan Pengambil Sumpah Jabatan yang Baru
11 September 2023 14:45:09 / sultra / dibaca: 2406 kali / Kat: Kegiatan Sosial, Seremonial

KENDARI (11/9) - Pengambilan Sumpah Jabatan Pejabat Koordinator Pengawasan Kelompok Jabatan Fungsional Auditor Bidang Akuntan Negara dan Subkoordinator Pengelola BMN, Rumah Tangga dan Kearsipan oleh Kepala Perwakilan BPKP Provinsi Sulawesi Tenggara telah di laksanakan di Aula Kantor Perwakilan BPKP Provinsi Sulawesi Tenggara.

Baca selengkapnya..
BPKP Sultra Gelar Talkshow Peningkatan Akuntabilitas dan Tata Kelola BUMDes
02 September 2023 15:04:26 / sultra / dibaca: 1547 kali / Kat: Kegiatan Sosial, Seremonial

Kendari (28/8) - BPKP Sultra telah mengadakan Talkshow terkait peningkatan akuntabilitas dan tata kelola Badan Usaha Milik Desa (BUMDes)dengan tema “Penyusunan Laporan Keuangan BUM Desa Sesuai dengan Standar Akuntansi Keuangan (SAK)”.  Narasumber kali ini adalah Prof. Dr. H. Hasbudin, S.E., M.Si., Ak., QIA., CA., ACPA., CTA selaku Ketua Ikatan Akuntan Indonesia Wilayah Sulawesi Tenggara, juga sebagai Anggota DPN IAI Wilayah Timur, dan sehari-harinya sebagai Guru Besar Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Halu Oleo Provinsi Sulawesi Tenggara. 

Baca selengkapnya..
BPKP Sultra Gelar Entry Meeting pelaksanaan Evaluasi Perencanaan 2023 pada Pemkab Koltim
01 September 2023 09:10:23 / sultra / dibaca: 1219 kali / Kat: Kegiatan Sosial, Seremonial

Bertempat di Kantor Bupati Kolaka Timur, Kepala Perwakilan BPKP Provinsi Sulawesi Tenggara, Panut, didampingi Koorwasbid Akuntabilitas Pemerintah Daerah, Saul Pabendon, beserta Tim bertemu dengan Plt. Bupati Kolaka Timur, Abd Azis, SH., MH, beserta jajaran Kepala OPD.

Baca selengkapnya..
Evran BPKP Sultra dorong Pemda Kota Kendari dalam penganggaran yang efektif dan efisien
29 Agustus 2023 08:24:23 / sultra / dibaca: 1847 kali / Kat: Evaluasi

Kendari (23/8) – Bertempat di ruang kerja Pj Wali Kota Kendari, Kepala Perwakilan BPKP Provinsi Sulawesi Tenggara, Panut, didampingi Koorwasbid Akuntabilitas Pemerintah Daerah, Saul Pabendon beserta Tim bertemu dengan Pj Wali Kota Kendari, Asmawa Tosepu beserta jajaran Kepala OPD. 

Baca selengkapnya..
‹ First  < 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 >  Last ›