Deputi Bidang Akuntan Negara

Berita Seputar Deputi Bidang Akuntan Negara

BPKP LAKUKAN SINERGI DENGAN SPI BUMN DALAM MENGAWAL P3DN DI BUMN
09 Pebruari 2023 13:52:50 / dan / dibaca: 2278 kali / Kat: Sosialisasi/Workshop

Pemerintah telah mengeluarkan Instruksi Presiden Republik Indonesia (Inpres) Nomor 2 Tahun 2022 tentang Percepatan Peningkatan Penggunaan Produk Dalam Negeri, Produk UMKM dan Koperasi dalam rangka Menyukseskan Gerakan Nasional Bangga Buatan Indonesia pada Pelaksanaan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah pada awal tahun 2022 lalu. Guna mewujudkan instruksi tersebut, khusunya bagi BUMN, Deputi Bidang Akuntan Negara menyelenggarakan Rapat Koordinasi Teknis Pengaawasan Intern dengan tema Peningkatan Penggunaan Produk Dalam Negeri (P3DN) di Lingkungan BUMN Tahun 2023.

Baca selengkapnya..
DEPUTI BIDANG AKUNTAN NEGARA SIAP HADAPI TANTANGAN INTERNAL DAN EKSTERNAL DALAM PELAKSANAAN APP 2023
28 Januari 2023 03:18:27 / dan / dibaca: 2318 kali / Kat: Sosialisasi/Workshop

"Dengan adanya sinergi dan kolaborasi seluruh Insan Deputi Bidang Akuntan Negara (DAN) kita pasti mampu menghadapi baik tantangan internal maupun tantangan eksternal yang akan dihadapi dalam pelaksanaan Agenda Prioritas Pengawasan (APP) BPKP Tahun 2023". Hal tersebut disampaikan Deputi Bidang Akuntan Negara BPKP Sally Salamah pada saat menutup Acara Focus Group Discussion (FGD) yang dilaksanakan di Perwakilan BPKP Provinsi Jawa Tengah, tanggal 27 Januari 2023.

Baca selengkapnya..
DEPUTI BIDANG AKUNTAN NEGARA PERKUAT SINERGI DAN KOLABORASI MENGHADAPI APP TAHUN 2023
27 Januari 2023 08:44:08 / dan / dibaca: 2739 kali / Kat: Sosialisasi/Workshop

SEMARANG (26/1/2023) - Dalam seluruh pelaksanaan pengawasan diperlukan sinergi dan kolaborasi antara unit kerja dibawah koordinasi Deputi Bidang Akuntan Negara baik Pusat maupun Perwakilan untuk menghasilkan kinerja yang terbaik. Selain itu, prinsip kehati-hatian perlu menjadi pegangan dalam penugasan agar tidak terbentur dengan risiko hukum.

Baca selengkapnya..
KOLABORASI PENGAWASAN KUR YANG OPTIMAL, UMKM KUAT JAGA STABILITAS EKONOMI NASIONAL
13 Januari 2023 08:55:09 / dan / dibaca: 1367 kali / Kat: MOU, Kerjasama

Pencapaian penyaluran Kredit Usaha Rakyat per 31 Desember 2022 sangat baik yaitu 97,95% dimana target Rp373,17 triliun dana yang tersalurkan adalah Rp365,50 triliun. Hal tersebut disampaikan oleh Deputi Bidang Akuntan Negara BPKP Sally Salamah pada saat membuka Forum Pengawasan Kredit Usaha Rakyat (KUR) yang berlangsung pada tanggal 12 Januari 2023 di Auditorium Gandhi, Gedung Kantor Pusat BPKP.

Baca selengkapnya..
Menyongsong APP Tahun 2023, Deputi Bidang Akuntan Negara Gelar Penandatanganan Pakta Integritas
10 Januari 2023 15:28:57 / dan / dibaca: 1200 kali / Kat: Kegiatan Sosial, Seremonial

Dalam rangka menyongsong pelaksanaan Agenda Prioritas Pengawasan (APP) Tahun 2023, pada hari Senin, 9 Januari 2023 Deputi BPKP Bidang Akuntan Negara gelar acara penandatanganan Pakta Integritas.

Baca selengkapnya..
 1 2 3 4 5 6 >  Last ›